Kampus II
Universitas Tarumanegara
Kampus II yang berada tepat disebelah Mall Citralen ini
merupakan gedung fakultas ekonomi yang terdapat bidang manajemen dan akuntansi
Universitas Tarumanegara selain untuk kelas fakultas ekonomi, fakultas-fakultas
lainnya juga kesini untuk kelas MKU (mata kuliah umum) yang terdiri dari kelas
ISBD,IKD,AGAMA(5Agama),KWN,dsb . disinilah yang terdapat bunderan tempat
nongkrong anak-anak yang popular dikalangan untar. Universitas Tarumanagara
adalah salah satu universitas yang berada di Jakarta, Indonesia. Nama
universitas ini berasal dari nama kerajaan Tarumanagara. Universitas ini
berdiri pada tanggal 1 Oktober 1959 dengan ditandai berdirinya "Perguruan
Tinggi Ekonomi Tarumanagara" di bawah naungan "Yayasan
Tarumanagara" yang berdiri pada tanggal 18 Juni 1959.
Pemikiran pertama untuk mendirikan suatu perguruan tinggi dicetuskan pada tahun 1957 oleh sekelompok sosiawan di lingkungan Perhimpunan Sosial Candra Naya yang pada waktu itu masih bernama Sin Ming Hui.Atas prakarsa Drs. Kwee Hwat Djien, pada tanggal 18 Juni 1959, mereka menyepakati untuk mendirikan suatu yayasan yang diberi nama Yayasan Tarumanagara yang kemudian dikukuhkan berdirinya melalui Akte Notaris E. Pondaag nomor 54 tanggal 11 September 1959.
Pemikiran pertama untuk mendirikan suatu perguruan tinggi dicetuskan pada tahun 1957 oleh sekelompok sosiawan di lingkungan Perhimpunan Sosial Candra Naya yang pada waktu itu masih bernama Sin Ming Hui.Atas prakarsa Drs. Kwee Hwat Djien, pada tanggal 18 Juni 1959, mereka menyepakati untuk mendirikan suatu yayasan yang diberi nama Yayasan Tarumanagara yang kemudian dikukuhkan berdirinya melalui Akte Notaris E. Pondaag nomor 54 tanggal 11 September 1959.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar